Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi - Halo Sobat Carasasaja, Pada Artikel yang sobat baca kali ini dengan judul Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi, saya telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk sobat baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi artikel atau postingan Artikel Teknologi, yang saya tulis ini dapat sobat pahami. baiklah, selamat membaca.
Judul : Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi
link : Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi
Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi
Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi - Beberapa hari yang lalu oppo telah merilis smartphone terbaru nya, yaitu Oppo F3 Plus. Smartphone Oppo F3 Plus ini di kabarkan akan menjadi smartphone selfie expert paling cangging dan tangguh dari yang pernah ada, dan juga oppo telah menyiapkan diri untuk segera menggebrak pasar smartphone di seluru indonesia yang di kabarkan akan rilis pada tahun 2017.
Dari bodi nya sendiri, Oppo F3 Plus mempertahankan ke eleganan bodi Oppo yang di kenal sangat mewah dan kuat yang berbahan dasar dari metal. Di setiap sudut nya di buat melengkung seperti smartphone Oppo sebelumnya-sebelumnya dengan layar 2,5 D Glass.
Spesifikasi Oppo F3 Plus
- Network : GSM / HSPA / LTE
- Body : 163.6 x 80.8 x 7.4 mm (6.44 x 3.18 x 0.29 in)
- SIM : Dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by)
- Weight : 185 g (6.53 oz)
- Screen : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors, 6.0 inches, 1080 x 1920 pixels, Corning Gorilla Glass 5
- Platform : Android OS, v6.0 (Marshmallow), Qualcomm MSM8976 Pro Snapdragon 653, Octa-core (4x1.95 GHz Cortex-A72 & 4x1.44 GHz Cortex-A53), Adreno 510
- Memory : microSD, up to 256 GB (uses SIM 2 slot), 64 GB, 4 GB RAM
- Camera : 16 MP, f/1.7, phase detection autofocus, OIS, dual-LED (dual tone) flash, 1/2.8" sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama, 2160p@30fps, 1080p@30fps, Dual 16 MP + 8 MP, f/2.0, 1/3" sensor size.
- Sound : Vibration; MP3, WAV ringtones. Loudspeaker.
- Features : Fingerprint (front-mounted), accelerometer, gyro, proximity, compass.
- Battery : Non-removable Li-Ion 4000 mAh battery
- Color : Black, Gold
- Harga : Rp 6.499.000,-
Kelebihan Oppo F3 Plus
- Seluruh permukaaan casing dilapisi bahan metal, yang memancarkan tampilan elegan
- Dilengkapi fitu keamanan Ultra Sonic Fingerprint Scanner yang mampu membaca sidik jari dengan sangat cepat
- Layar IPS LCD selebar 6.0 inchi, beresolusi 1080 x1920 piksel yang menawarlkan tampilan gambar yang jernih dan tajam.
- Dilengkapi Cornning Goriila Glass 5 sebagai pelindung layar / anti gores
- Disuport koneksi jaringan 4G LTE, membuat laju akses internet super duper cepat
- Didukung prosesor Snapdragon 653 Octa Core 2,2 GHz dan GPU Adreno 510 yang menawarkan kinerja multitasking dan multimedia yang canggih.
- RAM 4 GB yang membuat proses membuka ataupun menutup aplikasi menjadi lebih responsif
- Disokong memory Internal 64 GB, untuk ruang penyimapannya serta masih dilengkapi slot microSD hingga 256GB
- Kamera belakang 16 MP, dilengkapi dengan Phase detection autofocus dan Dual-LED flash yang mendukung fotografi
- Mampu merekam video ultra HD/ 4K yang kualitasnya sangat baik 2160p@3Ofps
- Kamera depan Dual 16 MP + 8 MP, LED flash, yang cocok buat selfe maupun video call yang membuat foto selfiemu makin perfeck dengan menampilkan efek bokeh / back ground blur.
- Baterai berkapasitas 4000 mAh yang mampu bertahan lama seharian.
- Dilengkapi dengan VOOC Flash Charge untuk pengisian baterainya menjadi lebih cepat
Kekurangan Oppo F3 Plus
- Belum dilengkapi dengan kemampuan tahan air ( IP68 )
- Baterai Non-Removable Tidak bisa dilepas
*Note : Harga Oppo F3 Plus di ambil dari sumber terpercaya dan toko online besar yang ada di seluruh indonesia. Harga baru untuk smartphone Oppo F3 Plus adalah Rp 6.500.000 dan untuk harga second nya tentu saja belum tersedia.
Bantu Share ya guys Terima kasih :)
Sekian Artikel Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi
Sampailah kita pada akhir artikel Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sobat semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
sobat sekarang membaca artikel Unboxing Oppo F3 Plus 2017 Review Spesifikasi dengan alamat link https://carasasaja.blogspot.com/2017/03/unboxing-oppo-f3-plus-2017-review.html
Comments