Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android

Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android - Halo Sobat Carasasaja, Pada Artikel yang sobat baca kali ini dengan judul Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android, saya telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk sobat baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi artikel atau postingan Artikel BBM, Artikel Sosial & Messenger, yang saya tulis ini dapat sobat pahami. baiklah, selamat membaca.


Judul : Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android
link : Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android

Baca juga


Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android

NGAWI DIAN – Cara Update / Memperbarui Aplikasi BBM Ke Versi Terbaru di Android. BBM merupakan salah satu Aplikasi Sosial Messenger yang cukup fenomenal di Indonesia. Menariknya, 80% pengguna BBM ada di Indonesia. Artinya, pengguna BBM di Indonesia terbilang cukup banyak dan paling banyak dibanding negara – negara lainnya. Namun sayangnya, pengguna BBM terkadang juga banyak yang mengeluh mengenai aplikasi yang digunakannya tersebut, mungkin karena error, tidak bisa digunakan atau tidak bisa dibuka, muncul pesan error, dan lainnya. Hal semacam itu tentu membuat para pengguna merasa tidak nyaman.

Update Aplikasi BBM

Baca Juga :

Setiap sebulan sekali, BBM selalu meng-update setiap fitur dan databasenya. Hal ini bertujuan untuk meningkatkan kelebihan dan keunggulan dari Aplikasi BBM. Selain itu, hal ini bertujuan untuk mengurangi bugs dan error pada aplikasi BBM. Jadi, jika anda pengguna BBM dan setiap sebulan sekali mendapatkan informasi terkait update aplikasi BBM maka hal tersebut sangatlah wajar. 

Update Aplikasi BBM di Android

Pada kesempatan kali ini saya akan berbagi metode ke anda semua, khususnya pengguna sosial messenger BBM mengenai Cara Memperbarui Aplikasi BBM Ke Versi Terbaru Di Android. ada beberapa metode yang ingin saya tunjukkan ke anda mengenai Cara Update Aplikasi BBM. Untuk cara pertama, anda bisa update aplikasi BBM melalui Google Play Store. Dan untuk yang kedua, anda bisa update aplikasi BBM dengan mengunduh file BBM versi Apk. Langsung saja, anda simak Metode Update Aplikasi BBM Via Google Play Store Dan Apk berikut ini.

Metode 1 : Melalui Google Play Store

Untuk metode yang pertama, anda bisa update aplikasi BBM langsung dari Google Play Store. Dengan cara ini, biasanya update aplikasi lebih akurat dan semua fitur / pembaruan bisa di dapatkan secara sempurna (full). Namun, sebelum anda update aplikasi via Google Play Store, pastikan bahwa Aplikasi Google Play Store anda tidak bermasalah dan pastikan juga sinyal / jaringan di kota anda cukup baik. Anda bisa manfaatkan data internet atau Wifi Area untuk Update Aplikasi BBM. Langsung saja, simak Langkah – Langkah Update Aplikasi BBM Via Google Play Store berikut ini.

1. Langkah pertama, anda harus membuka aplikasi Google Play Store. Kemudian tap menu dengan icon garis – garis, lalu tap “Aplikasi & Game Saya”.

Kunjungi Google Play Store

2. Pada tab “Terpasang”. Anda bisa mencari dan memilih aplikasi BBM (Blackberry Messenger). Selanjutnya, setelah anda memilih aplikasi BBM, anda bisa tap “Perbarui”. Kemudian untuk melakukan update, anda tap “Terima”.

Update BBM Android

3. Selanjutnya anda tinggal tunggu proses unduh dan update BBM hingga selesai. Proses update biasanya tergantung dari kecepatan unduh dari Smartphone Android anda. Selain itu, kekuatan sinyal juga berpengaruh pada lamanya unduh dan update aplikasi BBM. Cukup mudah bukan!

4. Selesai.

Metode 2 : Unduh File BBM Versi Apk

Selanjutnya untuk metode kedua anda bisa mencoba update aplikasi BBM dengan file Apk. Cara semacam ini sebenarnya terbilang cukup ribet, namun hasilnya tetap sama dengan cara yang pertama. Sebelum anda mengunduh File BBM versi Apk, saya akan menjelaskannya terlebih dahulu. Sebagai contohnya, saya menggunakan BBM versi 3.2.0.6. Sementara untuk yang paling baru saat ini adalah BBM versi 3.2.5.12. Artinya, saya harus mengunduh BBM pada versi paling baru tersebut. Untuk hasil yang lebih baik, anda bisa unduh aplikasi BBM versi Apk via JalanTikus.com. Untuk melakukannya, anda bisa ikuti langkah – langkahnya dibawah ini.

1. Langkah pertama, anda harus mengunduh BBM versi terbaru langsung dari JalanTikus.com. Klik link berikut untuk mengunduh BBM versi terbaru dari Jalan Tikus : Download BBM Versi Terbaru Via JalanTikus.com.

2. Setelah berhasil mengunduh, anda harus uninstall BBM yang lama. Hal ini anda lakukan supaya file Apk yang telah anda unduh, bisa anda install. Untuk uninstall aplikasi, anda bisa lihat previews gambar dibawah ini.

Hapus Aplikasi BBM

3. Selanjutnya, anda install BBM versi terbaru tersebut. tap pada “BBM versi Apk”, lalu pilih “Lanjut Install”, dan tap “Pasang”. Lebih jelasnya, anda bisa lihat previews gambar dibawah ini.

Install Aplikasi BBM

4. Tunggu hingga proses install aplikasi sukses dan berjalan lancar. Dan apabila proses instalasi telah selesai, anda bisa langsung mencoba Aplikasi tersebut. Cukup mudah bukan!

5. Selesai.

Sedikit informasi, jika anda mengalami masalah pada saat menginstall aplikasi BBM versi Apk, mungkin saja anda belum memberikan izin “Administrasi Perangkat”. Lakukan perizinan pada Administrasi Perangkat agar anda bisa menginstall aplikasi dari sumber yang tidak dikenal, salah satunya dari file Apk. Anda bisa simak ulasan mengenai masalah tersebut di artikel berikut ini : 4 Cara Mengatasi Tidak Bisa Install Aplikasi APK di Android

Baca Juga :

Demikian ulasan singkat mengenai Cara Memperbarui Aplikasi BBM Di Smartphone Dan Tablet Android, semoga bisa membantu dan bermanfaat. Jika ada sesuatu yang ingin anda tanyakan atau sampaikan, silahkan tulis melalui kolom komentar dibawah ini. Terima kasih dan selamat mencoba!!

Sekian Artikel Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android

Sampailah kita pada akhir artikel Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk sobat semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
sobat sekarang membaca artikel Cara Memperbarui BBM Ke Versi Terbaru di HP Android dengan alamat link https://carasasaja.blogspot.com/2017/03/cara-memperbarui-bbm-ke-versi-terbaru.html

Comments